Jagal Mogok, RPH Pegirian: Pasokan Daging di Surabaya Aman
Metro9Berita.com – Aksi mogok massal para jagal di Rumah Potong Hewan (RPH) Pegirian sempat berdampak pada distribusi daging segar di Kota Surabaya. Namun, manajemen PT RPH Perseroda Surabaya memastikan ketersediaan daging sapi bagi masyarakat masih dalam kondisi aman. Direktur Utama…
Cak Eri Lantik 69 Pejabat Surabaya, Rapor Jelek Bakal Diturunkan!
SURABAYA, metro9berita.com – Mengawali kalender kerja tahun 2026, Pemerintah Kota (Pemkot) Surabaya melakukan penyegaran pada jajaran birokrasinya. Sebanyak 69 pejabat yang terdiri dari Pejabat Pimpinan Tinggi Pratama, Administrator, Pengawas, dan Fungsional Penyetaraan resmi dilantik dan diambil sumpah jabatannya bertempat di…
Ratusan Drainase Rampung 2025 Gerus Titik Banjir di Surabaya
SURABAYA, Metro9berita.com – Sepanjang 2025, Pemkot Surabaya tidak hanya memfokuskan program penanggulangan kemiskinan, pendidikan hingga peningkatan perekonomian masyarakat. Namun pembangunan infrastruktur dasar, seperti perbaikan jalan dan penanggulangan banjir yang memerlukan sinergi seluruh pemangku kepentingan, juga menjadi prioritas utama. Wali Kota…
Beasiswa Pemuda Tangguh 2026 Melonjak 23.850 Mahasiswa
SURABAYA, Metro9berita.com – Pemerintah Kota (Pemkot) Surabaya menegaskan komitmennya dalam memperluas akses pendidikan melalui Program Beasiswa Pemuda Tangguh. Pada tahun 2026, kuota penerima beasiswa meningkat signifikan menjadi sekitar 23.850 orang dengan total anggaran mencapai Rp190 miliar. Kepala Dinas Kebudayaan, Kepemudaan dan Olahraga…
Pohon Tumbang saat Angin Kencang? Ini Mitigasi di Surabaya
SURABAYA, Metro9berita.com – Pemerintah Kota (Pemkot) Surabaya menggandeng perguruan tinggi untuk mendeteksi pohon-pohon yang berpotensi rawan tumbang dengan menggunakan alat khusus. Langkah ini dilakukan sebagai upaya mitigasi risiko, terutama setelah beberapa kejadian pohon tumbang saat angin kencang di Kota Pahlawan….
Aplikasi Si-Boyo Transformasi Ekonomi Kerakyatan Surabaya
SURABAYA, Metro9berita.com – Pemerintah Kota (Pemkot) Surabaya Melalui Dinas Koperasi Usaha Kecil dan Menengah dan Perdagangan (Dinkopumdag) resmi meluncurkan aplikasi Si-Boyo, sebuah platform belanja digital yang mengintegrasikan peran Koperasi Kelurahan Merah Putih (KKMP) dan pelaku UMKM lokal bertempat di Jalan…
Posko Peduli Bencana Himpun Bantuan Sumatra Rp8,95 M
SURABAYA, Metro9berita.com –Â Warga Kota Surabaya sangat peduli terhadap korban bencana banjir dan longsor di Aceh, Sumatera Utara, dan Sumatra Barat. Meski Posko Peduli Bencana Sumatra di Balai Kota Surabaya resmi ditutup pada Kamis malam (18/12/2025), bantuan kemanusiaan dari kalangan pengusaha,…
Launching Parkir Non Tunai Bangun Kepercayaan Publik Surabaya
SURABAYA, Metro9berita.com –Â Sebagai langkah konkret menciptakan ketertiban dan menjaga kerukunan antarwarga, Pemerintah Kota (Pemkot) Surabaya memanfaatkan momentum peringatan Hari Bela Negara (HBN) ke-77 untuk meluncurkan sistem pembayaran non-tunai layanan parkir bertempat di Jalan Sedap Malam, Jumat (19/12/2025). Acara tersebut, dilaksanakan…
Pedagang Pasar Keputran Selatan Mulai Direlokasi ke TPS
SURABAYA, Metro9berita.com – Para pedagang di Pasar Keputran Selatan, Kota Surabaya, mulai menempati Tempat Penampungan Sementara (TPS) sejak Rabu (17/12/2025). Relokasi ini dilakukan sebagai bagian dari tahapan awal rencana revitalisasi Pasar Keputran Selatan yang akan segera dilaksanakan oleh PD Pasar…
Parkir di Surabaya mulai 2026 Beralih ke Pembayaran Nontunai
SURABAYA, Metro9Berita.com – Pemerintah Kota (Pemkot) Surabaya mengambil langkah tegas dalam menata perparkiran dengan mewajibkan sistem pembayaran nontunai atau digital menggunakan kartu uang elektronik prabayar, baik melalui e-toll atau e-money. Kebijakan ini akan diimplementasikan bertahap, dimulai dari tempat usaha yang…



























